Data Multi Dimensi & Model Pengembangan Data Warehouse
Nama Mata Kuliah : Data Warehouse Nama Dosen : I Putu Agus Eka Pratama Prodi : Teknologi Informasi Fakultas : Teknik Universitas Udayana Data Multi Dimensi Terdapat perbedaan mendasar antara data yang tersimpan pada database biasa dengan data yang tersimpan pada Data Warehouse. Hal ini disebabkan karena data – data pada Data Warehouse selain bertujuan untuk historis, juga digunakan untuk analisa. Solusinya bagaimana? Data harus dilihat dari dimensi yang berbeda-beda Gambar 1 . Gambaran Data Multi Dimensi Apa itu data multi dimensi? Data multi ...